Rabu, 01 September 2010

Kelebihan dan Kekurangan WINDOWS

wah dengar" kata windows?? apa ya yang ada di pikiran kita hehehe ??
oke disini saya akan memberi tahu kelebihan dan kekurangan OS (operating system) WINDOWS..
Kelebihan OS (operating system) WINDOWS :
1. Windows adalah sistem operasi yang user-friendly.
2. Tampilannya begitu bersahabat bagi para pengguna. Selain itu, dukungan hardware yang lengkap
3. banyaknya aplikasi yang diperuntukkan bagi platform Windows
semakin melengkapi nilai tambahnya.

Kekurangan OS (operating system) WINDOWS :
Windows juga memiliki sisi kurang yang cukup mencolok. Sistem operasi
ini adalah sistem operasi yang rentan akan penyakit. Windows mudah
sekali tertular virus. Namun, masalah ini dapat diatasi dengan adanya
vendor-vendor software
yang merilis antivirus bagi Windows. Sebut saja Norton dan AVG. Meski
demikian, perkembangan virus komputer terus berlanjut layaknya
virus-virus di dunia nyata. Mereka semakin banyak dan ganas. Siap kapan
saja menginfeksi komputer Windows.

Terlepas dari sisi teknis, harga lisensi Windows juga terbilang sulit
dijangkau oleh masyarakat Indonesia kebanyakan. Versi bajakan memang
murah, tetapi itu bukanlah pilihan bijak. Dengan membeli versi bajakan,
sama saja kita telah mendanai para kriminal tersebut mengembangkan
usaha mereka. Dan kita telah menjadi sponsor setia dalam melanggengkan
tindakan mereka hahahaha.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar